EMAS BERGERAK TURUN AKIBAT MEMBAIKNYA EKONOMI AS DAN GLOBAL
Equityworld Futures : Ulasan Market Report untuk Index Hangseng serta LOCO LONDON GOLD
(Jumat,25 Juli 2014)
News LOCO LONDON GOLD:
Open High Low Close Range
1304.35 1305.00 1287.10 1292.65 17.90
Emas berjangka kembali turun ke level terendah dalam lima pekan terakhir di perdagangan Comex, New York-ASakibat sentimen outlook ekonomi global yang membaik,mengakibatkankurangnya permintaan safe haven.
Angka pembacaan awal PMI China dari HSBC Holdings Plc dan Markit Economics naik ke level tertinggi 18-bulan terakhir, sedangkan Indeks Standard & Poor 500 ditutup pada rekor tertingginya kemarin.
Para ekonom menyatakan: Emasakan terus mengalami penurunan pada akhir tahun terkait dengan percepatan pemulihan ekonomi di AS.
Di Comex New York-AS, Emas berjangka untuk pengiriman Desember turun kisaran 1,1% untuk menetap di level $ 1,292.70 per ons.
Data Index Hangseng:
Open High Low Close Range
23958 24167 23949 24151 218
Saham-saham Hong Kong dalam perdagangan sesi hari kamis kemarin naik dan indeks acuan HangSeng memperoleh gain tertingginya dalam tiga tahun terakhir.
Indeks Hang Seng (HSI) menguat sebesar 0,7 persen ke level 24,141.50 di Hong Kong hari ini, penutupan tertingginya sejak 11 April 2011 silam.
Saham-saham mengalami reli karena indeks pembacaan awal pembelian manajer (PMI) di China oleh HSBC Holdings Plc dan Markit Economics berada level 52 untuk bulan Juli, mengalahkan perkiraan para ekonom untuk di level 51.Dimana pembacaan angka diatas 50 dikatakan mengalami Pertumbuhan sedangkan dibawah 50 dapat dikatakan mengalami Perlambatan.
Analisa Teknikal:
Analisa Teknikal Loco London Gold (Jumat,25 Juli 2014)(by Support Resistance)
Perkiraan Range Short (1280-1305) Middle (1270-1315); Perkiraan Range Tahunan (1150-1600); Target Naik selanjutnya diperkirakan di kisaran harga 1350-1360an; Target Penurunan selanjutnya diperkirakan hingga di kisaran harga 1280an.
Analisa Teknikal Index Hangseng (Jumat,25 Juli 2014)(by Support Resistance)
Perkiraan Range Short (24000-24300) Middle (23900-24400); Perkiraan Range Tahunan (19500-26400);
Calendar Economic (Jumat,25 Juli 2014) (WIB)
13:00 / EUR / GfK German Consumer Climate / Middle;
15:00 / EUR / German Ifo Business Climate Index / HIGH;
15:30 / GBP / GDP (Inggris) / HIGH;
19:30 / USD / Core Durable Goods Orders / HIGH
DEMIKIAN INFORMASI YANG DAPAT SAYA SAMPAIKAN, SEMOGA BERMANFAAT
SELAMAT BERAKTIVITAS DAN SUKSES UNTUK KITA SEMUA
TERIMA KASIH
No comments